en id

Berita

> Menuju CSR
Sistem Informasi Pelayanan Publik Menu
Berita

Berita

10 Sep 2020

CEGAH COVID-19, POLDA SULUT BAGIKAN MASKER DI BANDARA SAM RATULANGI MANADO

Manado  - Kamis (10/9), Jajaran Kepolisian Daerah Sulawesi Utara (Polda Sulut) yang diwakili oleh Kepolisian Sektor (Polsek) Kawasan Bandara kembali menggaungkan gerakan wajib memakai masker guna menekan penyebaran Covid-19 di area Bandara Sam Ratulangi Manado. Pada kesempatan tersebut, kegiatan dipimpin Kapolsek Kawasan Bandara bersinergi dengan jajaran PM TNI dan manajemen Angkasa Pura I Manado melaksanakan kegiatan pembagian masker bagi para petugas dan pengguna jasa Bandara Sam Ratul...

Selengkapnya

09 Sep 2020

TINGKATKAN KESIGAPAN PETUGAS, BANDARA SAM RATULANGI MANADO GELAR VIRTUAL TABLE TOP EXERCISE

Manado  - Di tengah situasi pandemi  ini, Bandara Sam Ratulangi Manado tetap berupaya u...

25 Aug 2020

ANGKASA PURA I SALURKAN BANTUAN PROGRAM KEMITRAAN TAHAP KEDUA

Manado  - PT Angkasa Pura I (Persero) kembali menyalurkan bantuan program kemitraan guna pen...

10 Aug 2020

DUKUNG PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA, ANGKASA PURA I SELESAIKAN PEMBANGUNAN DAN PENGEMBANGAN BANDARA TIAP TAHUN

Angkasa Pura I Lakukan Percepatan Pembangunan Bandara untuk Memajukan Ekonomi sebagai Upaya #...

06 Aug 2020

JULI 2020, TRAFIK PENUMPANG ANGKASA PURA I TUMBUH 110%

Jakarta, 6 Agustus 2020 - PT Angkasa Pura I (Persero) mencatat pertumbuhan trafik penumpang pada ...

02 Jul 2020

KOMISI IV DPRD SULUT TINJAU PROYEK PERLUASAN TERMINAL BANDARA SAM RATULANGI MANADO

Manado  - Di tengah pandemi COVID -19, tercatat hingga bulan Juni 2020 progres proyek perlua...

20 May 2020

ANGKASA PURA I SALURKAN PROGRAM KEMITRAAN BANTU USAHA KECIL DAN MENENGAH WARGA MANADO DI TENGAH PANDEMI COVID-19

Manado  - Di tengah pandemi Covid-19 yang melanda, Bandara Sam Ratulangi Manado menyalurkan ...