en id

Berita

> Menuju CSR
Sistem Informasi Pelayanan Publik Menu
Berita

Berita

01 Nov 2021

PELAYANAN KESEHATAN KELILING BANDARA SAM RATULANGI UNTUK MASYARAKAT SEKITAR

Manado – Masyarakat Desa Warisa Kampung Baru, Kecamatan Talawaan, Kabupaten Minahasa Utara, Senin pagi (1/11) telah berkumpul di Kantor Balai Desa untuk menunggu giliran menerima pemeriksaan kesehatan keliling (Pelkesling) gratis dan pemberian obat-obatan. Kegiatan ini diinisasi oleh PT Angkasa Pura I (Persero) Bandara Sam Ratulangi Manado bekerjasama dengan Dinas Kesehatan Minahasa Utara. Selain pemeriksaan kesehatan gratis, pada layanan tersebut juga dilaksanakan pemberian bantuan pak...

Selengkapnya

18 Oct 2021

DUKUNG PEREKONOMIAN DI SULAWESI UTARA, PT ANGKASA PURA I (PERSERO) BANDAR UDARA SAM RATULANGI MANADO SALURKAN PENDANAAN UMKM

Manado – PT Angkasa Pura I (Persero) Bandar Udara Sam Ratulangi Manado menyalurkan bantuan ...

17 Oct 2021

ATURAN BARU, MASA KARANTINA 5 HARI UNTUK PERJALANAN INTERNASIONAL

Manado (17/10) - Guna mencegah penyebaran varian Covid-19 baru termasuk diantaranya varian Mu (B....

13 Sep 2021

BANDARA SAM RATULANGI MENJADI SALAH SATU PINTU MASUK PENERBANGAN INTERNASIONAL DI INDONESIA

MANADO  –  Guna mencegah masuknya Virus Covid-19 varian baru ke Indonesia, pemeri...

02 Sep 2021

BANDARA SAM RATULANGI MANADO GELAR PERTEMUAN AIRPORT SECURITY COMMITTEE (ASC) DAN AIRPORT EMERGENCY COMMITTEE (AEC)

MANADO -  Dalam rangka meningkatkan koordinasi dalam bidang keamanan dan keselamatan di Band...

20 Aug 2021

KKP BERI PENGHARGAAN ATAS PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN DI BANDARA SAM RATULANGI MANADO

Manado – Jumat (20/8),  Bandara Sam Ratulangi Manado menggelar kegiatan Web Seminar (W...

19 Aug 2021

HARGA PCR DI BANDARA SAM RATULANGI MANADO TURUN MENJADI RP 525.000

MANADO – Mulai hari ini, Kamis (19/8), Medylab selaku penyelenggara Reserve Transcription P...